Dalam melakukan analisis Beban Kerja Pegawai diperlukan penganalisisan melalui beberapa hal dibawah ini :
pengawasan dan pengendalian
Pengawasan adalah proses dalam menetapkan ukuran kinerja dan pengambilan tindakan yang dapat mendukung pencapaian hasil yang diharapkan sesuai dengan kinerja yang telah ditetapkan tersebut. Sasaran pengawasan adalah temuan yang menyatakan terjadinya penyimpangan atas rencana atau target. Sementara itu, tindakan yang dapat dilakukan adalah:
mengarahkan atau merekomendasikan perbaikan;
menyarankan agar ditekan adanya pemborosan;
mengoptimalkan pekerjaan untuk mencapai sasaran rencana.
Jenis-Jenis Pengawasan diantaranya :
i. Pengawasan Intern & Ekstern
Pengawasan intern adalah pengawasan yang dilakukan oleh orang atau badan yang ada di dalam lingkungan unit organisasi yang bersangkutan.” Pengawasan dalam bentuk ini dapat . . . Read more