SYNCORE terus menegaskan komitmen terhadap pengembangan UMKM di Indonesia. Salah satu kendala utama UMKM di Indonesia adalah kesulitan dalam penyusuna laporan keuangan. Tanpa ada laporan keuangan UMKM kesulitan dalam mengevaluasi kesehatan dan kinerja organisasi. UMKM bukan tidak sadar atas masalah ini, tetapi mereka tidak memiliki bekal pengetahuan yang cukup. Sebagian besar dari UMKM memulai usaha bukan dengan persiapan yang memadai tetapi lebih karena keterpaksaan, kebetulan atau mewarisi usaha dari orang tua. Selain itu karena mereka terlibat dalam operasional sehari-hari di perusahan maka mereka tidak memiliki banyak waktu.
Pendekatan yang kami gunakan adalah dengan membentuk kelompok belajar. Masing-masing UMKM bisa saling bertukar . . . Read more