posted by danik on February 20, 2017
Pola Pengelolaan Keuangan BLUD atau yang lebih dikenal dengan PPK-BLUD merupakan pola pengelolaan keuangan yang memberikan fleksibilitas berupa keleluasaan untuk menerapkan praktek-praktek bisnis yang sehat guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.  Untuk menerapan PPK-BLUD, suatu SKPD atau Unit Kerja HARUS memenuhi 3 Persyaratan. Apa saja itu? 1. Persyaratan Substantif, terpenuhi apabila tugas dan fungsi SKPD atau Unit Kerja bersifat operasional dalam menyelenggarakan pelayanan umum yang menghasilkan semi barang/jasa   2. Persyaratan Teknis, terpenuhi apabila kinerja pelayanan di bidang tugas dan fungsi layak dikelola dan ditingkatkan pencapaiannya melalui BLUD.   3.Persyaratan Administratif,terpenuhi apabila SKPD atau Unit Kerja membuat dan menyampaikan dokumen   . . . Read more
posted by danik on February 20, 2017
Tahukah Anda?   Semenjak adanya Sistem Jaminan Sosial Nasional antusias masyarakat terhadap jaminan kesehatan meningkat pesat, banyak masyarakat yang ingin mendaftarkan BPJS Kesehatan.   Namun, disisi lainya….  Rumah Sakit juga harus siap dengan banyaknya pasien yang akan dilayani. Salah satunya bagi pasien rawat inap yaitu Pelayanan Bangsal.   Maka itu….Fasilitas dan sistem pelayanan manajemen pengelolaan bangsal yang baik bagi pasien Rumah Sakit merupakan prioritas utama.   Faktanya…Sebagian besar pasien Rumah Sakit tidak puas terhadap penyelenggaran pelayanan kesehatan karena sangat terbatasnya fasilitas ruang inap (bangsal) yang tidak sebanding dengan banyaknya pasien yang ada.   Untuk itu,Manajemen bangsal sangat penting khususnya peranan kepala . . . Read more
posted by danik on July 21, 2016
Berikut ini adalah Jadwal Pelatihan Pengelolaan Keuangan BLU/BLUD yang diselenggarakan SYNCORE Tahun 2017, dengan tema pelatihan sebagai berikut: Kode     Tema Pelatihan 1.A.01-1     Pelatihan Persiapan Menuju BLUD 1.A.01-2   Pelatihan Penyusunan Rencana Bisnis & Anggaran (RBA) BLUD 1.A.01-3   Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Berbasis Standar Akuntansi Keuangan (SAK) BLUD 1.A.01-4 . . . Read more
posted by danik on February 17, 2017
Hari ini, Jumat 17 Februari 2017, merupakan hari kedua pelaksanaan Pelatihan Penyusunan RBA & SAK - Dinkes Kab. Wonosobo yang di isi oleh narasumber Bapak Niza Wibyana Tito, M.Kom.   Ada yang ISTIMEWA dihari kedua ini…Dihari kedua ini, peserta bakal diajak untuk PRAKTEK LANGSUNG menyusun RBA & SAK menggunakan “Aplikasi Pegelolaan Keuangan BLUD” yang langsung di dampingi oleh Tim pendamping Konsultan BLUD Syncore.   Pada sesi pagi ini, peserta di minta untuk input data keuangan penerimaan. Sesi siangnya nanti, peserta bakal input data keuangan pengeluaran.    Nah… dari inputan data keuangan tersebut, nantinya akan langsung menghasilkan RBA dan laporan keuangan . . . Read more
posted by danik on February 16, 2017
Tahukah Anda…  Apa itu SPI? Satuan Pengendalian Internal atau yang lebih dikenal dengan SPI adalah fungsi yang wajib dimiliki oleh BLU/BLUD dalam menjamin akuntabilitas dan membantu manajemen dalam usaha mencapai tujuan organisasi. Agar fungsi ini bisa terbentuk dan berjalan dengan baik diperlukan pemahaman tata aturan, tugas pokok dan fungsi serta teknik-teknik dalam pengendalian internal.SPI perlu menjalankan prosedur-prosedur audit yang sudah diatur dalam standar audit intern.Karna hal itu, Pengetahuan mengenai pembentukan dan penguatan SPI perlu diketahui oleh manajemen BLU/BLUD. Jika Anda ingin belajar mengenai pembentukan dan penguatan SPI, SYNCORE menyediakan pelatihan tersebut.  Dipelatihan tersebut, Anda akan diajak untuk belajar dengan materi . . . Read more
posted by danik on February 16, 2017
Kamis, 16 Februari 2016 – SYNCORE kembali menggelar perhelatan pelatihan akbar yang bertajuk”Pelatihan Penyusunan RBA dan Laporan Keuangan Berbasis SAK & SAP   Menggunakan Aplikasi Pengelolaan Keuangan BLUD”. Acara ini bakal berlangsung selama 2 hari dari tanggal 16-17 Februari 2017, di Wonosobo. Kali ini yang berkesempatan menjadi narasumber pertama adalah Bapak Rudy Suryanto, SE.,M.Acc.,Ak.,CA, seorang Senior Partner di Syncore Consulting & System.Beliau bakal memaparkan materi mengenai “Pola Pengelolaan Keuangan BLUD” serta “Penyusunan RBA dan Laporan SAK”.Selain itu, acara ini juga merupakan sarana yang baik bagi Puskesmas untuk silaturahmi karena di hadiri oleh 24 Puskesmas yang terdiri dari Kepala Puskesmas, Pejabat . . . Read more
posted by danik on February 10, 2017
Please baca postingan ini sampai habis ya…Begini…Dikeluarkanyan Permendagri No. 61 Tahun 2007 tentang BLUD, menuntut Rumah Sakit harus banyak berbenah terutama dari sisi keuangan dan akuntabilitasnya. Apa yang perlu dibenahi? Jasa pelayanan yang diberikan harus bermutu lebih baik, penanganan pasien harus lebih cepat, harga relatif murah dan bermanfaat. Tahukah Anda, GOOD GOVERNANCE telah menjadi isu sentral saat ini, akuntanbilitas manajemen menjadi suatu unsur yang sangat penting. Untuk itu, Mengakomodir akuntabilitas terutama dalam tarif layanan Rumah Sakit, penghitungan UNIT COST menjadi sesuatu yang MENDESAK untuk dibuat, sehingga pengambilan keputusan yang diambil mempunyai dasar yang kuat. Anda sudah tahu apa itu Unit . . . Read more
posted by danik on February 10, 2017
Bahagia itu…..Ketika Puskesmas yang kita dampingi “Terakreditasi Madya”. Selamat untuk dr. Ferry (Kepala Puskesmas Wiradesa) atas ditetapkanya PUSKESMAS WIRADESA PEKALONGAN dengan “AKREDITASI MADYA”.   Tidak lupa….Untuk dr. Hunik Rimawati, M.Kes selaku Kepala Tim Pendamping Akreditasi Puskesmas Wiradesa. Usaha, Kerja Keras dan Komitmen yang Tinggi kini telah membuahkan hasil.Usaha memang tidak pernah menghianati.Sekedar bercerita…. dr. Ferry merupakan salah satu peserta “Workshop Persiapan Akreditasi Puskesmas” yang pernah di selenggarakan oleh SYNCORE dan salah satu narasumbernya adalah dr. Hunik Rimawati M.Kes.Beliau tertarik dengan materi yang dijelaskan oleh dr. Hunik Rimawati M.Kes. Dari situlah, dr. Ferry meminta SYNCORE untuk mendampingi akreditasi dengan menjadikan dr. . . . Read more
posted by danik on February 9, 2017
Bagi Rumah Sakit mungkin beberapa yang sudah mengenal Istilah REMUNERASI.  Ijinkan Saya meminta waktu Anda untuk menjelaskan tentang apa itu REMUNERASI,  Remunerasi bisa diartikan sebagai SISTEM PENGGAJIAN.   Sekedar tahu aja ini, REMUNERASI merupakan salah satu unsur yang cukup penting untuk diketahui para manajemen Rumah Sakit.   Mengapa…..Karena menyangkut kepentingan seluruh karyawan  Seringkali ketidakseimbangan upah, gaji dan insentif antara dokter, paramedis, tenaga administratif menyebabkan terjadinya konflik yang berkepanjangan dan menurunya komitmen karyawan terhadap organisasi.   Untuk itu…..Perlu pemahaman mendasar bagaimana SISTEM REMUNERASI dapat dikembangkan dan disesuaikan berdasarkan kesepakatan logis yang berbasis pada teori, norma dan budaya organisasi rumah Sakit yang . . . Read more
posted by danik on February 8, 2017
Pemerintah merencanakan seluruh Puskesmas akan di ubah statusnya menjadi BLUD.Tujuanya agar PUSKESMAS dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.   Anda sudah tahu…..  Apa yang menjadi faktor bagi pemerintah untuk merencanakan PUSKESMAS harus BLUD?  Harus diakui bahwa PUSKESMAS masih memiliki banyak kekurangan dalam pelayanan publik. Masyarakat cenderung kurang puas karena kinerja pelayanan yang diberikan lambat, prosedur yang berbelit-belit dan ada praktek pungutan liar. Hal inilah yang memicu pemborosan anggaran atau tidak tepat sasaran.   Untuk itu….Solusi yang PALING tepat adalah menjadikan PUSKESMAS BLUD.   BLUD merupakan solusi terbaik untuk mengatasi keluhan pasien.   Bagi pasien, mereka tidak mau tau dengan segala macam . . . Read more